Seputar Racket dan String

Contributor: Coach Eko Spesifikasi teknis raket tennis, sangat tergantung usia dan tipe permainan yg ingin kita mainkan. Utk Tension/Tarikan Setahu saya, Wilson itu, rata-ratanya minimumnya 50. Di bawah itu, mungkin terlalu kendor. Secara teknik, tarikan kecil memantulkan lebih kuat. Tarikan tinggi, misal 58 atau 60.Pantulan bola yg mengenai senar sangat kecil. Butuh tenaga ayunan yg …

How to Choose Tennis Racquet

Contributor: Coach Eko Kusuma Parameter #1 – Head Size Jika kepala raket, ukurannya di atas 105sq, ini bisa membantu memantulkan bola lebih jauh (warna merah).Pemain cukup menyentuh bola, bola akan terpantul lebih jauh. Jika kepala raket di bawah 95, daya pantulnya sangay kecil. Cocok bagi pemain yang suka menggunakan tenaga dan suka mengkontrol bola (kapan …